Copyright © 2025 Menarini Asia-Pacific
(Co. Reg. No. 200503853W)

Menghilangkan Bekas Jerawat Pada Kulit Sensitif

Merawat bekas jerawat pada kulit yang sensitif merupakan sebuah tantangan, selama produk perawatan kulit yang dipakai bukan diciptakan untuk kulit sensitif maka kulit akan mengalami reaksi alergi. Jadi bagaimana kamu tahu produk mana yang aman untuk merawat bekas jerawat kamu?

 

Kuncinya adalah untuk mengenali tipe alergi yang kulit kamu sering alami, dan gunakan perawatan yang dapat mencegah pemicu dari alergi tersebut. Berikut adalah tiga jenis alergi yang umum dan apa yang kamu perlu perhatikan:

1

Sebborheic dermatitis

Gejala:

Bercak pada kulit berminyak yang ditutupi oleh kulit sisik putih atau kuning, kulit memerah, dan gatal.

Yang harus diperhatikan:

Hindari perawatan yang mengandung alkohol, karena alkohol akan memperparah kondisi kulit kamu. 

2

Atopic dermatitis/Eczema

Gejala:

Kulit kemerahan disertai gatal terus-menerus, terlebih pada malam hari.

Yang harus diperhatikan:

Gunakan perawatan yang mengandung Vitamin B3 (Niacinamide) karena kandungan tersebut mampu mengurangi kemerahan secara efektif. Kamu juga harus menghindari produk apapun yang mengandung salicylic acid dan retinol karena kandungan tersebut hanya akan membuat kulit kamu semakin kering.

3

Contact dermatitis

Gejala:

Kulit melepuh dan ruam yang sangat gatal dan nyeri, dimana kulitmu bersentuhan dengan alergen.

Yang harus diperhatikan:

Hindari perawatan yang mengandung pewangi atau pengawet karena dapat memicu reaksi pada kulit.

 

Secara singkat, jika kamu memiliki kulit yang sensitif, kamu perlu menjauhi perawatan bekas jerawat yang mengandung alkohol, pewangi, pengawet, dan kandungan kimia lainnya yang dapat membuat kulit kamu kering - kandungan tersebut tidak ada dalam formulasi Dermatix Acne Spot Care!

 

Dermatix Acne Spot Care adalah perawatan berbahan dasar silikon, sehingga membuatnya sangat aman untuk kulit sensitif karena tidak mengandung bahan kimia yang mengganggu. Dermatix Acne Spot Care juga terformulasi dengan ActivGCS ekstrak lendir siput untuk menjaga kelembapan kulit kamu serta Vitamin B3, yang kedua kandungan tersebut mampu mengurangi bekas jerawat menghitam dan kemerahan akibat eczema. Hanya dengan mengaplikasikannya dua kali sehari untuk hasil yang maksimal dalam waktu 4 minggu!

LAWAN LUKA BEKAS JERAWATMU
Mencerahkan noda hitam bekas jerawat
Mencegah berkembangnya noda bekas jerawat baru
Teknologi CPX Silicone yang inovatif dan formulasi ActivGCS (ekstrak lendir siput)
Sumber
  1. Study of efficacy and tolerance of a treatment against acne scars. Consumer Use test in Singapore. 07 August 2018 (Data on File)
  2. https://www.aad.org/public/kids/skin/acne-pimples-zits/helping-stop-pimples. Last Accessed October 2019
  3. https://www.aad.org/public/diseases/acne-and-rosacea/acne-scars#causes. Last Accessed October 2019
  4. CR&D, S. L. Inner skin activators: Skin feel and skin smoothing enhancers (2016). Retrieved from: http://www.beautyandcosmetic.eu/public/pdf/articoli/pdf/ita/GLYCOSNAIL_SITO.pdf (page 2)
  5. Dermatologist shines light on natural ingredients used in new topical treatments for hyperpigmentation. American Academy of Dermatology, 2014. Retrieved from: https://www.aad.org/media/news-releases/dermatologist-shines-light-on-natural-ingredients-used-in-new-topical-treatments-for-hyperpigmentation
  6. Tang, S. C., & Yang, J. H. (2018). Dual Effects of Alpha-Hydroxy Acids on the Skin. Molecules (Basel, Switzerland), 23(4), 863. doi:10.3390/molecules23040863
  7. Open label, uncontrolled clinical investigation on the safety and clinical performance of papix acne scar in the prevention and improvement of acne scars. Clinical investigation in Italy. 20 November 2018 (Data on File)
  8. Thiele, J. J., Hsieh, S. N. & Ekanayake-Mudiyanselage, S., (2005). Vitamin E: Critical Review of Its Current Use in Cosmetic and Clinical Dermatology. Dermatol Surg. 2005 Jul;31(7 Pt 2):805-13; discussion 813. Retrieved from: https://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed/16029671
  9. Gupta, M., Mahajan, V. K., Mehta, K. S., & Chauhan, P. S. (2014). Zinc therapy in dermatology: a review. Dermatology research and practice, 2014, 709152. Retrieved from: https://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed/25120566 (under point 7.1. Acne Vulgaris)

 

 

Beli Dermatix® online dan kirim langsung ke rumah kamu

        tokopedia-logo-baru   Blibli   Lazada      

RECENTLY VIEWED